"...Aku menggantungkan harapan juga masa depanku pada namamu..."
Mari kita rayakan!
AKAN SEGERA TERBIT BUKU ANTOLOGI PUISI "TIGA PERAYAAN"
Ini adalah sebuah buku gabungan cerpen dan puisi hasil karya 3 penulis dari kota yang berbeda, di antaranya Latifa Amalia Sagitta Syahril (@penakecil) dari Jakarta, Satria Julio Syahputra (@satriasyahputra) dari Batam, dan Pratiwi Herdianti Putri (@pratiwihputri) dari Surabaya.
Judul Buku : TIGA PERAYAAN
Penerbit : Indie Book Corner
Tahun terbit : 2012
Tebal halaman : ± 130 halaman
Harga : Rp. 37.000 (belum termasuk ongkos kirim)
Info Pemesanan:
SMS: 08127011532
PIN : 275C6D75
Twitter : @satriasyahputra
0 komentar: